Melakukan Pemulihan Psikologis (Trauma Healing) pada Anak yang terdampak Bencana Banjir di Desa Cot Girek Kandang Kecamatan Muara Dua
Lhokseumawe, Senin 8 Desember 2025. Tim Pendamping Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Lhokseumawe melaksanakan pemulihan Psikologis (Trauma Healing) bagi anak-anak terdampak bencana banjir di Gp. Cot Girek Kandang Kecmatan Muara Dua, melalui pendampingan emosional, aktivitas terapeutik, serta dukunganuntuk mengurangi trauma dan memulihkan rasa aman.
